Jalan cinta
Jalan menuju “CINTA” itu tidak selamanya lurus
Ada tikungan yang bernama “KEGAGALAN”
Bunderan yang bernama “KEBINGUNGAN”
Tanjakan yang bernama “GODAAN”
Lampu merah yang bernama “KEJANGGALAN”
Lampu kuning yang bernama “PERDEBATAN”
Engkau akan mengalami ban kemps yang bernama “PERSELINGKUHAN”
Post a Comment